Pengumuman

26 September 2024


Diberitahukan kepada seluruh Mahasiswa Baru Universitas Pembangunan Panca Budi TA 2024/2025 bagi yang sudah mendapatkan NPM (Nomor Pokok Mahasiswa) untuk tidak mempercayai dan melakukan pembayaran biaya apapun yang mengatasnamakan Universitas Pembangunan Panca Budi. Dikarenakan untuk pembayaran sebagai Mahasiswa Baru sudah tertera pada portal saat pendaftaran awal. Dan bagi yang sudah mendapatkan NPM (Nomor Pokok Mahasiswa) untuk pembayaran uang kuliah berikutnya bisa dicek pada portal mahasiswa.pancabudi.ac.id pada menu pembayaran.

Berikut kami sampaikan nomor resmi admin dari Universitas Pembangunan Panca Budi:
Admin PMB (Rika) : 0822-7725-5894
Admin PMB (Rizky) : 0814-3608-5832
Admin PMB Kelas Karyawan (Linda) : 0877-6611-0331
Biro Keuangan (Ikhsan) : 0852-7548-8393


Visi

Menjadi fakultas terkemuka dalam mengembangkan ilmu-ilmu keislaman dan humaniora untuk membentuk kepribaidan yang memiliki ahklakul karimah.

Misi

  1. Menyelenggarakan pendidikan dalam bidang agama Islam yang diarahkan pada model pembelajaran berbasis IPTEK dan nilai-nilai ajaran Islam.
  2. Mengembangkan kegiatan penelitian yang relevan dengan kebutuhan global dengan memperhatikan nilai-nilai ajaran Islam.
  3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat yang bermanfaat untuk kesejahteraan umat dengan bernafaskan nilai-nilai ajaran Islam.
  4. Menjalin kerja sama nasional dalam rangka membangun kemitraan secara profesional dalam bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat.

Universitas Pembangunan Panca Budi

Agama dan Humaniora

Jl. Jend. Gatot Subroto Km. 4,5 Medan

111
222

"Kampus Asri, Bersih, Lestari dan Hemat Energi"